Pertemuan Springer Nature dengan LP2M Unhas
Hari Kamis 14 Januari 2016 Pukul 9.00 Wita di LP2M UNHAS telah berlangsung acara pertemuan dengan Springer Nature yang merupakan Publishier Internasional untuk Jurnal serta Buku Akademik terbesar dari Malaysia.